bimbelkedokteran.id – Hal yang paling ditunggu-tunggu oleh anak SMA adalah memasuki masa kuliah. Anak SMA banyak yang ingin sekali segera berkuliah karena tidak sabar bisa berangkat sekolah tanpa harus menggunakan seragam.
Namun, kadang saat anak SMA lulus SMA, ia cenderung bingung memilih perguruan tinggi mana yang akan didaftar. Selain memilih perguruan tinggi, banyak juga anak SMA yang bingung memilih jurusan kuliah yang diinginkan.
Mengingat ada banyak sekali jurusan yang ada di Universitas di seluruh Indonesia. Padahal, perkara memilih jurusan ini harus sudah dipikirkan sejak anak berada di bangku SMA. Pasalnya, jurusan inilah yang akan menentukan masa depan anak akan dibawa kemana saat lulus kuliah.
Selain itu, jurusan kuliah juga harus dipikirkan dengan benar, mengingat Anda akan kuliah minimal 4 tahun dengan jurusan tersebut. Nah, untuk Anda yang masih bingung dalam memilih jurusan, nih ada tips memilih jurusan yang patut dicoba.
Jadi, Anda tidak akan menyesal dan bingung lagi saat sudah masuk ke jurusan ini selama empat tahun. Apa saja jurusan tersebut? Yuk langsung saja simak selengkapnya ”Disini‘‘.